Thursday, March 17, 2016

Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini

Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini - Kali ini Pusat Android akan mengulas artikel Android terbaru berjudul Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini, anda bisa menyimak artikel kami tentang Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini dibawah ini.
Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini


Sedikit banyak kita sudah mengetahui perihal smartphone BlackBerry berikutnya yang memiliki codename ‘Windermere’.

Seiring dengan perkembangan informasi yang saat ini berembus disebutkan jika BlackBerry Windermere akan secara resmi diumumkan dengan nama Passport. Dan seperti dikutip PULSAonline via CrackBerry, Passport akan didebut pada sebuah acara yang akan digelar di London bulan September ini.

Secara visual, BlackBerry Passport digambarkan sebagai perangkat berbodi lebar dan disebut bakal memiliki dimensi hampir sama seperti sebuah Passport.

Saat ini belum ada perkembangan lain terkait dari spesifikasi dari BlackBerry Passport. Namun, berdasarkan rumor yang ada Passport akan memiliki lebar 3.18 inchi, prosesor quad-core Snapdragon MSM8974, Adreno 330 GPU, RAM 3GB, dan baterai 3.450 mAh. Adapun melihat gambar yang tertera, BlackBerry Passport nampaknya bakal memiliki keyboard QWERTY fisik yang terdiri dari tiga baris tombol.

Sekian Berita Android terbaru dari kami mengenai Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini. Harapan kami Semoga artikel Pusat Android yang berjudul Windermere Akan Diresmikan Sebagai 'BlackBerry Passport' September Ini ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Pusat Android untuk mendapatkan Berita Android setiap harinya.